Halaman Utama

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Loncat ke navigasi Loncat ke pencarian
Selamat datang di Wikipedia,
Sebuah ensiklopedia bebas yang dibangun oleh sukarelawan.

Artikel pilihan

Perpecahan politik umat Islam di tengah Perang Saudara Islam II, sekitar tahun 686. Dalam waktu kurang dari setahun, Marwan mengembalikan kekuasaan Umayyah (yang tadinya hanya di sebagian Syam) ke wilayah berwarna merah.

Marwan bin al-Hakam adalah khalifah Umayyah keempat, yang berkuasa kurang dari setahun pada 684–685. Awalnya ia adalah seorang katib pada masa sepupunya Khalifah Utsman, dan ikut terluka saat para pemberontak mengepung rumah Utsman dan membunuhnya. Ia lalu menjadi wali negeri Madinah di bawah pemerintahan kerabatnya Muawiyah bin Abi Sufyan, pendiri Kekhalifahan Umayyah. Ia terpilih sebagai khalifah dalam sebuah pertemuan kabilah setelah meninggalnya Muawiyah bin Yazid di tengah berkecamuknya Perang Saudara Islam II. Ia menjadi khalifah pertama dari trah Marwani, menggantikan para khalifah sebelumnya yang merupakan keturunan Abu Sufyan. Setelah berkuasa, ia mengembalikan kekuasaan Umayyah di Mesir, Palestina, dan Syam Utara, serta mengirim pasukan ke Irak sebelum meninggal dan digantikan oleh putranya Abdul Malik. Keturunannya berhasil melanggengkan kekuasaan Umayyah hingga tahun 750. (Selengkapnya...)

Artikel pilihan sebelumnya: Ouw Peh TjoaZenobiaPulau kestabilan nuklir

Hari ini dalam sejarah

19 Maret: Hari Raya Santo Yusuf di Kristen Barat; Hari Ayah di sejumlah negara

Tanggal lain: 18 Maret 19 Maret 20 Maret

Hari ini tanggal 19 Maret 2020 (UTC) – Muat ulang

Tahukah Anda

  • "... bahwa pada pertengahan tahun 1990-an rata-rata pengunjung Grand Canyon di Arizona, Amerika Serikat setiap harinya mencapai lebih dari 13.000 orang? Karena lingkungan alamnya yang rentan, kini jumlah pengunjung ke tempat ini sangat dibatasi."
  • "... bahwa pada saat Nyepi, umat Hindu Dharma tidak bepergian (amati lelungan), tidak menyalakan api/lampu (amati geni), tidak melakukan pekerjaan (amati karya), dan tidak diperkenankan bersenang-senang (amati lelanguan)?"
  • "... bahwa pada 1984, Jeff Bezos ingin menamai usahanya di Internet "Cadabra", seperti dalam "abracadabra" - atau "sim salabim"? Tetapi pengacaranya meyakinkannya bahwa dalam bahasa Inggris nama itu kedengaran mirip sekali dengan "jenazah" (cadaver). Akibatnya, Bezos mengambil pilihan yang kedua, Amazon.com."

Gambar pilihan

Seorang lelaki tua membawa kuk di pedesaan Jaflong, Sylhet, Bangladesh.
Seorang lelaki tua membawa kuk di pedesaan Jaflong, Sylhet, Bangladesh.
(ukuran asli: 4.880 × 3.104 piksel, 10,99 MB)

Oleh: Abdul Momin
Lisensi: CC BY-SA 4.0

Mari bergabung!

Wikipedia adalah sebuah ensiklopedia multibahasa yang dapat disunting, disalin, dan disebarkan secara bebas.

Sebanyak 3.500 orang sukarelawan sedang mencoba menyunting dan menciptakan artikel-artikel baru dalam bahasa Indonesia.

Wikipedia terbuka untuk siapa saja, termasuk Anda. Mari bergabung sekarang juga, serta turut berkontribusi bagi penyebaran pengetahuan bebas.

Tantangan kolaborasi

AngelHeart.png Kolaborasi artikel baru

Wikipedia membutuhkan artikel-artikel berikut! Mari bersama-sama merintis artikel berikut pada: (Maret 2020).

Komunitas

Coffee Cup.png Jadwal kopi darat

Akan datang:

belum ada kegiatan kopi darat

Nuvola filesystems www.png Kontribusi terbanyak

Lima pengguna dengan kontribusi terbanyak di Wikipedia bahasa Indonesia berdasarkan jumlah suntingan artikel per Januari 2020. (data lengkap)

  1. Albertus Aditya — 162.630 suntingan (g)
  2. Glorious Engine — 161.276 suntingan (g)
  3. Bennylin — 157.553 suntingan (g)
  4. JohnThorne — 150.228 suntingan (g)
  5. Mimihitam — 133.518 suntingan (g)

Proyek Wikimedia lain

Wikipedia bahasa Indonesia disediakan secara gratis oleh Wikimedia Foundation, sebuah organisasi nirlaba. Selain dalam bahasa Indonesia, Wikipedia tersedia dalam bahasa daerah berikut: Aceh, Bali, Banjar, Banyumasan, Bugis, Gorontalo, Jawa, Melayu, Minangkabau, Sunda, dan Tetun.

Wikimedia Foundation juga mengoperasikan sejumlah proyek multibahasa lain:

Wikimedia Commons Commons
Gudang media bersama
Wiktionary Wiktionary
Kamus dan tesaurus
Wikisource Wikisource
Naskah sumber
Wikinews Wikinews
Sumber berita
Wikibooks Wikibooks
Buku teks dan manual
Wikiquote Wikiquote
Koleksi kutipan
Wikispecies Wikispecies
Direktori spesies
Wikiversity Wikiversity
Materi belajar
Wikivoyage Wikivoyage
Perjalanan
Wikidata Wikidata
Basis data
Meta-Wiki  Meta-WikiKoordinasi proyek Wikimedia