Perang Narkoba Meksiko

Dari Wikipedia bahasa Indonesia, ensiklopedia bebas
Lompat ke: navigasi, cari
Perang Narkoba Meksiko
Fuerza del Estado Michoacán.jpg
Tentara setelah penembakan di Apatzingán, Michoacán.
Tanggal 11 Desember 2006[1] – ongoing
Lokasi Baja California, Durango, Sonora, Guerrero, Chihuahua, Michoacán, Tamaulipas, Nuevo León, San Luis Potosí, Sinaloa dan Quintana Roo
Status Berlangsung
Pihak yang terlibat
Flag of Mexico.svg Meksiko
Sinaloa Cartel
Gulf Cartel
Tijuana Cartel
Juárez Cartel
Los Zetas
Komandan
Flag of Mexico.svg Felipe Calderón

Flag of Mexico.svg Sergio Aponte[2]

Joaquín Guzmán[3]

Ismael Zambada García
Marcos Beltrán Leyva
Vicente Carrillo Fuentes
Fernando Sánchez Arellano
Jorge Eduardo Costilla
Heriberto Lazcano

Kekuatan
50.000 tentara[4]
10.000 polisi
100.000 - 300.000+ [5][6]

Perang Narkoba Meksiko adalah konflik bersenjata antara kartel narkoba dan pemerintah Meksiko. Peperangan ini menyebabkan penangkapan beberapa figur penting pada perdagangan narkoba. Meksiko merupakan rute utama kokain dan narkoba ilegal lainnya memasuki Amerika Serikat dan Kanada.[7][8][9] Kolombia merupakan produsen kokain utama.[10]

Pranala luar[sunting | sunting sumber]

References[sunting | sunting sumber]

  1. ^ "Mexican government sends 6,500 to state scarred by drug violence". International Herald Tribune. 2006-12-11. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2009-03-07. 
  2. ^ "Mexican general makes explosive accusations". Los Angeles Times. 
  3. ^ "Mexico drug gangs suspected of fatal blast". Reuters. 
  4. ^ "Urge sanear sistema de justicia: gobierno". El Universal (dalam Spanish). November 27, 2008. Diakses tanggal 2008-11-30. 
  5. ^ Martinez, Danny (March 19, 2009). "Vicente Calderon's drug catch-22". BC Heights. Diakses tanggal 2009-03-24. 
  6. ^ Michael Ware - CNN - Retrieved March 26 2009
  7. ^ "Progress in Mexico drug war is drenched in blood". Associated Press. March 10, 2009. Diarsipkan dari versi asli tanggal 2009-03-15. Diakses tanggal 2009-04-01. 
  8. ^ "High U.S. cocaine cost shows drug war working: Mexico". Reuters. September 14, 2007. Diakses tanggal 2009-04-01. 
  9. ^ Sullivan, Mark P., ed. (December 18), "CRS Report for Congress" (PDF), Mexico - U.S. Relations: Issues for Congress (PDF), Congresional Research Service, pp. 2, 13, 14, diakses tanggal 2009-04-01 
  10. ^ "US anti-drug campaign 'failing'". BBC News. 2004-08-06.