Candi Borobudur Tempat Pavorit Mengisi Liburan Sekolah
Candi Borobudur Tempat Pavorit Mengisi Liburan Sekolah
Candi Borobudur Tempat Pavorit Mengisi Liburan Sekolah
Sejak pagi hari tadi, Candi Borobudur sudah dipadati ribuan pengunjung, baik dari wisatawan lokal maupun mancanegara. Untuk hari ini saja sudah mencapai 30 ribu pengunjung, Kamis (25/12/2014). Namun, hari ini belum puncaknya, karena puncak kunjungan wisata ke Candi Borobudur ini diprediksi hari Minggu (29/12/2014) atau menjelang tahun
2015
https://www.youtube.com/watch?v=rrdSQ4PFkkw
Yogyakarta -
Para wisatawan mulai memadati kawasan wisata di Yogyakarta dan sekitarnya pada saat libur panjang natal dan tahun baru. Sejumlah obyek wisata seperti
Candi Mendut dan Borobudur di
Magelang,
Jawa Tengah mulai banyak didatangi para wisatawan.
Berdasarkan pantauan detikcom hari ini, Kamis (25/12/2014) sepanjang jalan Magelang mulai dari Ringroad Utara, Jombor,
Sleman hingga
Muntilan, Kabupaten Magelang.
Arus lalu lintas baik ke arah Magelang maupun sebaliknya arus lalu-lintas ramai namun lancar. Kedua arah jalan dipenuhi kendaraan roda empat dengan nopol luar Yogya.
Antrian mobil memanjang hanya terjadi di simpang empat Denggung/Beran, simpang empat Beran-Pendowoharjo dan simpang empat
Tempel. Hal itu hanya karena lampu pengatur lalu-lintas saja yang cepat berganti.
Saat memasuki
Kota Muntilan, arus kendaraan tersendat karena aktivitas keramaian di sekitar
Pasar Muntilan dan pertokoan di sepanjang Jalan Pemuda. Saat memasuki simpang tiga Palbapang, Pabelan atau jalan menuju arah Candi Mendut dan Borobudur jalan kembali ramai dengan bis-bis pariwisata.
"Siang hari ini sudah mulai ramai. Kalau pagi hingga pukul 10.00
WIB belum banyak wisatawan yang datang," ungkap Widyatmoko salah satu pemandu wisata di kawasan Candi Mendut, Magelang kepada detikcom, Kamis (25/12/2014).
Menurut dia, wisatawan baik keluarga maupun rombongan pelajar sekolah dari Yogya biasanya langsung menuju Candi Borobudur. Setelah itu baru mengunjungi Candi Mendut.
"Kalau yang khusus biasanya langsung ikut rafting atau arung jeram di
Kali Elo pagi atau siang hari," katanya.
Berita baru,Berita terkini,Berita wisata,Obyek pariwisata,Tempat wisata,wisata alam,wisata pantai,wisata gunung,Wisata panorama,Berita
Baru,berita terkini,Obyek wisata,Wisata pantai,Wisata gunung,Pariwisata
Bali,Wisata alam,
Info wisata,tempat wisata di bali,obyek wisata di bali,garuda wisnu kencana bali,tanjung benoa bali,legian bali,seminyak bali,dreamland bali,jimbaran bali,pantai kuta bali,kintamani bali,pantai sanur bali,nusa dua bali,ubud bali,tanah lot bali,uluwatu bali,pantai losari bali,pantai lovina bali,bedugul bali,tampak siring bali,candidasa bali,alas kedaton bali,liburan ke bali,Bom Bali,pariwisata di bali,tempat pariwisata di bali,tempat bulan madu di bali,Wisata daerah sumatra,wisata terindah,wisata panorama,wisata pemandian,Lemo,Toraja,
South,Sulawesi,IndonesiaIndonesia,
Travel,
Guide,IndonesiaTravelGuide,IndonesiaGuide,IndonesiaTravel,IndonesiaTourism,IndonesiaTour,TourtoIndonesia,
Tourism,
Indonesia,WisataToraja,WisataSulawesiSelatan,WisataIndonesia,TorajaIndonesia,TorajaTravel,Torajaguide,JejakBackpacker,backpackerIndonesia,
Backpacker,IndonesiaToraja,TourismofIndonesia,Travel2Indonesia,TraveltoIndonesia,VisitIndonesia,Come2Indonesia,CometoIndonesia,SouthSulawesi,WisataSulawesi,TorajaLand,raja ampat,tempat wisata terindah di dunia,raja ampat papua,raja ampat island,raja ampat indonesia,pulau raja ampat,kepulauan raja ampat,rajaampat,Tempat pariwisata,pariwisata terindah,wisata budaya,wisata indonesia,Indonesia pariwisata,Tempat wisata terindah,Wisata Gunung,Wisata indah,Wisata kuliner,Wisata budaya,Tempat piknik,Kunjungan wisata,tempat,wisata,terindah,di indonesia,Wisata terindah,Wisata natuna,Wisata kepulauan,wisata kuliner,gambar tempat wisata jawa tengah,tempat wisata jawa tengah dan sekitarnya,tempat wisata alam jawa tengah,artikel tempat wisata jawa tengah,daftar tempat wisata jawa tengah,peta wisata jawa tengah,wisata purbalingga jawa tengah,obyek wisata kabupaten pemalang jawa tengah,obyek wisata kabupaten jepara jawa tengah,obyek wisata magelang,wisata alam jawa tengah,tempat wisata di jawa tengah,gunung rinjani,berita wisata,cagar budaya,wisata alam indonesia,Wisata jogjakarta,Info Tempat wisata,Wisata Pantai,Wisata jawa tengah,Tempat Obyek Wisata,Wisata panorama alam,Obyek,Wisata,Pantai,
Pasir,Putih,Bali,
Fort,Rotterdam,(Benteng,
Rotterdam),MakassarIndonesia,IndonesiaBackpacker,
- published: 25 Dec 2014
- views: 760