Berita 6 Maret 2016 - VIDEO Krishna Murti: Hasil Tes Kejiwaan Jessica Tak Bisa Diungkap ke Publik
Berita 6 Maret 2016 -
VIDEO Krishna Murti: Hasil Tes Kejiwaan
Jessica Tak Bisa Diungkap ke Publik
JAKARTA -
Australian Federal Police (
AFP) bersedia membantu Polda
Metro Jaya mengungkapkan kasus kematian Wayan
Mirna Salihin dengan satu syarat. AFP meminta agar tersangka dugaan pembunuhan tersebut yakni Jessica Kumala Wongso tak divonis hukuman mati.
Kapolda Metro Jaya Irjen Pol
Tito Karnavian menjelaskan, penyidik hingga kini masih mengumpulkan bukti yang dibawa dari
Australia. Tak itu saja, Polda pun tengah menantikan bukti dari kepolisian
Australia yang akan diberikan guna pengungkapan kasus tersebut.
"AFP menyatakan kesiapannya membantu Polda mengungkap kasus ini.
Tapi AFP meminta syarat Jessica tak dihukum mati.
Kami tak bisa mengatakan iya atau tidak," jelas Tito di mapolda Metro
...